Skip to main content
Pencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat

Bimbingan Teknis Pemberdayaan Alternatif terhadap kawasan rawan narkoba di Kota Batam

Dibaca: 1 Oleh 02 Des 2019Desember 12th, 2020Tidak ada komentar
Bimbingan Teknis Pemberdayaan Alternatif terhadap kawasan rawan narkoba di Kota Batam
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba
batamkota.bnn.go.id – Kegiatan Bimbingan Teknis ini merupakan rangkaian kegiatan Pemberdayaan Alternatif terhadap kawasan rawan narkoba di Kota Batam. Kegiatan ini menghadirkan 2 narasumber yaitu Plt kepala BNNK Batam *Bpk. Tumpak PH. Manihuruk, SH* dan Kasi P2M BNNK Batam *Bpk. Ucok Febrijanto,S.Si.Apt*

Kegiatan Bimbingan Teknis ini merupakan lanjutan dari kegiatan pelatihan Lifeskill bagi masyarakat kawasan rawan narkoba di Kelurahan Tanjung Uma Kota Batam yang membahas mengenai upaya yg akan di lakukan Stakeholder Pasca pelatihan Lifeskill dalam pemasaran produk pelatihan Lifeskill yg telah dihasilkan dan juga upaya sinergi dalam mengatasi masalah kawasan rawan narkoba menjadi kawasan yg bersih dari Narkoba.

Kegiatan ini sendiri diadakan pada hari Jumat, 19 juli 2019 bertempat diĀ Al-Hiraq Room Wisma Batam Kementrian Agama (Hotel PIH), yang diikuti oleh 20 peserta

#stopnarkoba #narkobamembunuhmu #peranginarkoba #bnnkbatam

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel